Jean Nouvel

Museo Nacional Centro de Arte Reina Sofía (2005) di Madrid
Monolith untuk Expo.02 (2002) di Swiss
Zlatý Anděl (2001) di Praha
Culture and Convention Center (2000) di Lucerne
Dentsu Building (1998) di Tokyo

Jean Nouvel (lahir 12 Agustus 1945) adalah seorang arsitek Prancis. Nouvel belajar di École des Beaux-Arts di Paris dan anggota pendiri Mars 1976 dan Syndicat de l'Architecture. Ia telah memperoleh sejumlah penghargaan sepanjang kariernya, termasuk Penghargaan Aga Khan untuk Arsitektur (sebenarnya ditujukan pada Institut du Monde Arabe yang dirancang Nouvel), Penghargaan Wolf tahun 2005 dan Penghargaan Pritzker tahun 2008.[1][2][3][4] Banyak museum dan pusat arsitektur memajang berbagai karyanya.[5][6]

Penghargaan

Nouvel dan bangunan rancangannya telah menerima sejumlah penghargaan selama kariernya, yang paling prestisius disebutkan di bawah.

Individual

Proyek

Retrospektif

  • 2005 - Museum Seni Modern Louisiana [6]
  • 2001 - Centre Pompidou, Paris [5]

Catatan kaki

  1. ^ a b "Aga Khan Award for Architecture; The Fourth Award Cycle, 1987-1989". Aga Khan Development Network. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-03-15. Diakses tanggal 2008-03-30. 
  2. ^ "THE 2005 Wolf Foundation Prize in the Arts". Wolf Foundation. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-09-14. Diakses tanggal 2008-03-30. 
  3. ^ Robin Pogrebin (2008-03-30). "French Architect Wins Pritzker Prize". New York Times. Diakses tanggal 2008-03-30. 
  4. ^ a b "Media Kit announcing the 2008 Pritzker architecture Prize Laureate" (PDF). The Hyatt Foundation. 2008-03-31. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2008-10-03. Diakses tanggal 2008-03-31. 
  5. ^ a b c d e "Press release for a 2001-2002 retrospective of Nouvel's work" (PDF). Centre Pompidou. 2001. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2008-04-09. Diakses tanggal 2008-03-30. . A shorter version in English Diarsipkan 2012-02-23 di Wayback Machine. is also available.
  6. ^ a b Alain Adam (Winter 2006). "Not all Sweetness and Light at Quai Branly". State of Art (8). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-03-10. Diakses tanggal 2008-09-17. 
  7. ^ List of winners of the Équerre d'Argent, Groupe Moniteur.
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Buildings by Jean Nouvel.

Pranala luar

  • Jean Nouvel - Official website
  • Jean Nouvel biography and works
  • Vanity Fair Interview Diarsipkan 2008-05-13 di Wayback Machine.


  • l
  • b
  • s
  • l
  • b
  • s
Daftar penerima penghargaan Wolf dalam bidang seni
1978 - 1990

Chien-Shiung Wu (1978)  · Vladimir Horowitz / Olivier Messiaen / Joseph Tal (1982)  · Ralph Erskine ( 1983 / 1984 )  · Eduardo Chillida ( 1984 / 1985)  · Jasper Johns (1986)  · Isaac Stern / Krzysztof Penderecki (1987)  · Fumihiko Maki / Giancarlo De Carlo (1988)  · Claes Oldenburg (1989)  · Anselm Kiefer (1990)  ·

1991 - 2010

Yehudi Menuhin / Luciano Berio (1991)  · Frank Gehry / Jørn Utzon / Denys Lasdun (1992)  · Bruce Nauman (1993)  · Gerhard Richter ( 1994 / 1995 )  · Zubin Mehta / György Ligeti ( 1995 / 1996 )  · Frei Otto / Aldo van Eyck ( 1996 / 1997 )  · James Turrell (1998)  · Pierre Boulez / Riccardo Muti (2000)  · Álvaro Siza (2001)  · Louise Bourgeois ( 2002 / 2003 )  · Mstislav Rostropovich / Daniel Barenboim (2004)  · Jean Nouvel (2005)  · Michelangelo Pistoletto ( 2006 / 2007 )  · Giya Kancheli / Claudio Abbado (2008)  · David Chipperfield / Peter Eisenman (2010)  ·

2011 - sekarang

Rosemarie Trockel (2011)  · Plácido Domingo / Simon Rattle (2012)  ·

Templat penghargaan Wolf : agrikultur · kimia · matematika · kedokteran · fisika · seni

Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Norwegia
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • Catalunya
  • The ICCU id VEAV027991 is not valid.
  • Amerika Serikat
  • Latvia
  • Jepang
  • Republik Ceko
  • Australia
  • Kroasia
  • Belanda
  • Polandia
  • Swedia
Lembaga penelitian seni
  • RKD Artists (Belanda)
  • Artist Names (Getty)
Basis data ilmiah
  • CiNii (Jepang)
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • RERO (Swiss)
    • 1
  • Social Networks and Archival Context
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
  • Trove (Australia)
    • 1


Flag of PrancisBiography icon

Artikel bertopik biografi Prancis ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s