Krung Thai Bank

Krung Thai Bank PLC
Jenis
Publik
Kode emitenSET: KTB
IndustriPerbankan
Didirikan14 Maret 1966 (1966-03-14) [1]
Kantor
pusat
35 Sukhumvit Road, Khlong Toei Nuea, Wattana, Bangkok
,
Thailand [2]
Wilayah operasi
 Thailand
PendapatanKenaikan BT฿ 132,53 miliar (2013)[3]
Laba bersih
Kenaikan BT฿ 33,93 miliar (2013)[3]
Total asetKenaikan BT฿ 2.514,77 miliar (2013)[3]
Total ekuitasKenaikan BT฿ 206,09 miliar (2013)[3]
PemilikBank of Thailand
Karyawan
18.032 (2010)[3]
Situs webwww.ktb.co.th

Krung Thai Bank Public Company Limited (Thai: ธนาคารกรุงไทยcode: th is deprecated ) adalah bank milik negara di bawah lisensi yang dikeluarkan oleh Kementerian Keuangan.

Bank ini didirikan pada 14 Maret 1966 melalui penggabungan Agriculture Bank Limited dan Mondhon Bank Limited, yang pemerintah Thailand adalah pemegang saham utama mereka.[1] Bank digabung kemudian bernama ‘Krungthai Bank Limited'. Kantor pusatnya berlokasi di Distrik Watthana, Bangkok.

Saham ekuitas Krung Thai Bank diperdagangkan di Bursa Saham Thailand (SET).

Referensi

  1. ^ a b Krung Thai Bank (2011). 2010 Annual Report (PDF). Diakses tanggal 3 Juli 2015. 
  2. ^ Krung Thai Bank. "Contact us". Diakses tanggal 3 Juli 2015. 
  3. ^ a b c d e Financial Statement Yearly 2013

Pranala luar

  • Situs web resmi
  • l
  • b
  • s
Thailand Perbankan di Thailand
Bank Sentral
  • Bank of Thailand
Bank Milik Negara
  • Krung Thai Bank
  • SME Bank of Thailand
  • Islamic Bank of Thailand
  • Bank for Agriculture and Agricultural Co-operatives
  • Export–Import Bank of Thailand
  • Government Savings Bank
  • Government Housing Bank
Bank Swasta
Bank Asing
Thailand

Artikel bertopik Thailand ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s