Kurt Westergaard

Kurt Westergaard
Westergaard pada tahun 2015
LahirKurt Vestergaard
(1935-07-13)13 Juli 1935
Døstrup, Denmark
Meninggal14 Juli 2021
Kopenhagen, Denmark
KebangsaanDenmark
PendidikanGuru
Psikologi
AlmamaterRanum Seminarium
Universitas Kopenhagen
PekerjaanKartunis
Dikenal atasKontroversi kartun Muhammad Jyllands-Posten
PenghargaanSappho Award, M100 Media Award
IMDB: nm4184888 Goodreads character: 59761

Kurt Westergaard (nama lahir Kurt Vestergaard; 13 Juli 1935 – 14 Juli 2021) adalah seorang kartunis Denmark yang membuat kartun kontroversial dari seorang teroris, meskipun bukannya nabi Islam Muhammad seperti yang sering diklaim, mengenakan sebuah bom di sorbannya.[1] Kartun tersebut adalah karya paling menonjol dari 12 kartun Muhammad Jyllands-Posten, yang menuai kecaman keras dari kaum Muslim di seluruh dunia, termasuk negara-negara Barat. Semenjak menggambar kartun tersebut, Westergaard menerima sejumlah ancaman kematian dan menjadi target upaya pembunuhan. Akibatnya, ia berada di bawah perlindungan kepolisian.[2][3]

Referensi

  1. ^ Muhammed-tegneren: – Jeg angrer ikke – Human Rights Service
  2. ^ "Protesters Burn European Embassies, Consulates, Churches in Damascus and Beirut 4–5 February 2006". Switch5.castup.net. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 February 2012. Diakses tanggal 4 February 2012.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  3. ^ "Cartoon Body Count". Web. 2 March 2006. Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 March 2006.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Amerika Serikat
Lembaga penelitian seni
  • KulturNav (Norway)
  • RKD Artists (Belanda)
Lain-lain
  • SUDOC (Prancis)
    • 1