Oleksandr Khyzhniak

Oleksandr Khyzhniak
Олександр Хижняк
Statistik
Dinilai pada
  • Kelas menengah
  • Kelas berat ringan
Tinggi1.81 m
KebangsaanUkraina
Lahir3 Agustus 1995 (umur 28)
Poltava, Ukraina
SikapOrtodoks
Rekam medali
Tinju amatir putra
Mewakili  Ukraina
Permainan Olimpiade
Medali perak – tempat kedua 2020 Tokyo Kelas menengah
Kejuaraan Sedunia
Medali emas – tempat pertama 2017 Hamburg Kelas menengah
Pesta Olahraga Eropa
Medali emas – tempat pertama 2019 Minsk Kelas menengah
Medali perunggu – tempat ketiga 2015 Baku Kelas berat ringan
Kejuaraan Eropa
Medali emas – tempat pertama 2017 Kharkiv Kelas menengah
Kejuaraan Pemuda Sedunia
Medali emas – tempat pertama 2012 Yerevan Kelas menengah

Oleksandr Oleksandrovych Khyzhniak (Ukraina: Олександр Олександрович Хижняк; lahir 3 Agustus 1995) adalah seorang petinju amatir asal Ukraina. Ia memenangkan medali emas di Kejuaraan Sedunia 2017,[1] Kejuaraan Eropa 2017[2] dan Pesta Olahraga Eropa 2019.[3]

Referensi

  1. ^ "Ukraine's Oleksandr Khyzhniak wins Best Boxer, Cuba win Best team and USA's Billy Walsh wins Best Coach in 2017 World Championship awards". AIBA (dalam bahasa Inggris). 3 September 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-11-29. Diakses tanggal 13 June 2020.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  2. ^ "Medal lists by Weight Category" (PDF). EUBC Boxing. 24 June 2017. Diakses tanggal 13 June 2020.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  3. ^ "Draw Sheet" (PDF). EUBC Boxing. 30 June 2019. Diakses tanggal 13 June 2020.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)

Pranala luar

  • Templat:AIBA


Templat:Ukraine-boxing-bio-stub